Kategori | Tempat Tidur Anak |
Kode | G 022 |
Di lihat | 436 kali |
Harga | Rp 3.500.000 |
Dibuat dengan sangat indah dan kokoh, tempat tidur anak menampilkan detail yang terinspirasi furniture klasik yang berkoordinasi dengan hampir semua gaya. Headboar dan footboard jari-jari dengan variasi papan lengkung dibagian top menjadikan tempat tidur ini terlihat menarik. Kaki-kaki kotak persegi dengan ukuran cukup besar mampu memberikan kesan kuat dan kokoh sehingga tempat tidur anak ini sangat aman untuk buah hati anda. Potongan dan sambungan disetiap komponen dibuat dengan rapi akan memudahkan anda dalam perakitan.